Aldy Maldini Akui Terlilit Utang karena Paksakan Gaya Hidup

Ravie Wardani, Jurnalis
Kamis 15 Mei 2025 06:01 WIB
Aldy Maldini Akui Terlilit Utang karena Paksakan Gaya Hidup (Foto: IG Aldy)
Share :

Untuk semua utangnya, pria 25 tahun itu menegaskan akan berusaha melunasinya. Meski begitu, ia meminta waktu untuk menyelesaikan beberapa tunggakan karena membutuhkan pertimbangan lebih lanjut.

“Mudah-mudahan masih ada pintu maaf dari teman-teman yang dulu begitu perhatian pada saya, sebelum saya balas dengan perlakuan yang mengecewakan. Sekali lagi, saya minta maaf atas semuanya,” tutup Aldy.

(fik)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya