Aldy Maldini Minta Maaf Usai Diduga Tilep Uang Fans dengan Modus Dinner Bareng

Ravie Wardani, Jurnalis
Sabtu 10 Mei 2025 20:12 WIB
Aldy Maldini Minta Maaf Usai Diduga Tilep Uang Fans dengan Modus Dinner Bareng (Foto: IG Aldy)
Share :

Beberapa fans disinyalir dimintai sejumlah biaya administrasi senilai ratusan ribu rupiah dengan iming-iming makan malam bareng sang idola. 

Dugaan penipuan ini disebut sudah terjadi sejak 2024 lalu. Para korban pun berharap uangnya lekas dikembalikan.


 

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya