Hasil Visum Lolly, Rumah Sakit Sulit Berikan Kesimpulan

Ravie Wardani, Jurnalis
Jum'at 27 September 2024 11:41 WIB
Hasil Visum Lolly, Rumah Sakit Sulit Berikan Kesimpulan (Foto: ist)
Share :

"Pihak rumah sakit yang lebih paham soal ini, namun penyidik sudah berkoordinasi dan mereka meminta untuk pemeriksaan tambahan terhadap LM," jelasnya.

Di sisi lain, penyidik telah menjadwalkan pemeriksaan terhadap Vadel Badjideh, yang menjadi terlapor dalam kasus ini, pada pukul 14.00 WIB hari ini. Namun, Vadel tidak hadir dengan alasan sedang sakit.

"Surat penundaan pemeriksaan sudah diserahkan oleh kuasa hukum Vadel kemarin. Meski begitu, penyidik tetap menunggu hingga pukul 14.00 WIB," tutup Nurma.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya