K-Vision Tembus 1 Juta Pelanggan dalam 1,5 Bulan, Hary Tanoesoedibjo: Achievement Luar Biasa

Syifa Fauziah, Jurnalis
Selasa 09 Juli 2024 14:55 WIB
K-Vision Tembus 1 Juta Pelanggan dalam 1,5 Bulan, Hary Tanoesoedibjo: Achievement Luar Biasa (Foto: Aziz Indra/Okezone)
Share :

Hary Tanoesoedibjo mengatakan pencapaian 1 juta penggalan aktif dalam kurun waktu 1,5 bulan ini sangat luar biasa. Tak lupa ia pun mengucap syukur atas pencapaian tersebut.

“Saya sangat bersyukur sekali, ini achievement yang luar biasa sekali,” katanya. 

Lebih lanjut Hary Tanoesoedibjo memprediksi pada akhir bulan Juli ini pelanggan aktif K-Vision bisa menyentuh angka 2,5 juta dan meningkat 100 persen hingga 2,7 juta pelanggan. 

“Saya perkirakan akhir agustus mudah-mudah bisa tercapai, kayaknya bisa, mudah-mudahan bisa,” tandasnya.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya