Dapat Royalti Lagu Virgoun, Surat Cinta Untuk Starla Milik Inara Rusli?

Ravie Wardani, Jurnalis
Selasa 21 November 2023 14:54 WIB
Inara Rusli dapat hak royalti lagu Virgoun. (Foto: Instagram)
Share :

Seperti diketahui, Majelis hakim Pengadilan Agama (PA) Jakarta Barat mengabulkan gugatan cerai dilayangkannya, serta sejumlah tuntutan-tuntutan. Termasuk royalti empat buah lagu Virgoun, diangkat dari cerita tentang Inara Rusli dan anak-anak.

Di sisi lain, ibu tiga anak itu bersyukur tuntutan harta gono-gini atas royalti lagu Virgoun dikabulkan hakim Pengadilan Agama (PA) Jakarta Barat.

"Ya lagi-lagi Allah sih yang mempermudah, ngumpulin saksi ahli itu Masha Allah," ujarnya.

(jjs)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya