JAKARTA - Rezky Aditya dan Citra Kirana melakukan wawancara dengan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. Dalam perbincangannya, Rezky dan Citra Kirana juga bertanya sosok Rafathar.
Raffi dan Nagita menjelaskan sosok asli Rafathar Malik Ahmad. Ternyata, Rafathar merupakan sosok yang cuek.
"Rafathar itu lebih cool. Rafathar itu lebih cool dan gengsi ya," ujar Nagita Slavina.