5 Momen Unik Pernikahan Pratama Arhan dan Azizah Salsha

Rina Anggraeni, Jurnalis
Senin 21 Agustus 2023 13:03 WIB
Momen Unik Pernikahan Pratama Arhan dan Azizah Salsha (Foto: Instagram)
Share :

JAKARTA - Momen unik pernikahan Pratama Arhan dan Azizah Salsha menjadi kenangan manis yang tidak terlupakan bagi pasangan pengantin baru ini. Keduanya sah menjadi suami istri setelah akad nikah di Jepang, pada 20 Agustus 2023.

Bahkan, pernikahan keduanya sempat menguasai Trending Topic Twitter Indonesia. Pasalnya, pernikahan tersebut dihadiri para pejabat dan selebriti Tanah Air.

Berikut momen unik pernikahan Pratama Arhan dan Azizah Salsha yang dirangkum Okezone:

1. Cium Kening


Dalam video berdurasi 32 detik yang diunggah akun Twitter @todayismerrr, Arhan dan Azizah saling menyematkan cincin ke jari manis masing-masing. Setelahnya, pesepak bola 21 tahun itu mencium kening sang istri dengan lembut.

2. Busana Pengantin


Saat akad nikah maupun resepsi, Azizah Salsha terlihat mengenakan kebaya krem dengan potongan sederhana rancangan desainer Asky Febrianti.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya