Gugat Cerai Suami, Shinta Bachir 2 Kali Mangkir di Sidang Mediasi

Ayu Utami Anggraeni, Jurnalis
Selasa 25 Juli 2023 18:05 WIB
Shinta Bachir (Foto: instagram)
Share :

Saat ini, Shinta Bachir sendiri diketahui tidak hadir dipersidangan lantaran tengah berada di Labuan Bajo.

Sebagaimana diketahui, Shinta Bachir melayangkan gugatan cerainya ke Indra Kristianto meski baru menikah empat bulan. Keduanya diketahui menikah di Gedung Pewayangan Kautaman, Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta Timur pada 12 Maret 2023 lalu.

(van)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya