REWIND Hadirkan Nuansa Wedding Song Lewat Hanya Kau

Lintang Tribuana, Jurnalis
Selasa 30 Mei 2023 21:48 WIB
Grup band REWIND. (Foto: Instagram/@rewindbandjkt)
Share :

JAKARTA - Grup band Rewind baru saja merilis lagu terbaru berjudul Hanya Kau. Mereka mencoba menyajikan lagu teranyarnya ini sebagai wedding song.

Proses pembuatan lagu ini bermula dari keinginan Dinal salah satu vokalisnya. Ia ingin memiliki karya yang suatu saat bisa dibawakan dalam acara-acara pernikahan.

Melalui lagu Hanya Kau, Rewind ingin mengajak pendengarnya lebih bersyukur dengan pasangannya. Keadaan jadi lebih mudah bila dijalani bersama.

"Liriknya menunjukan untuk bersyukur sama hal-hal yang udah dilewatin sama-sama, terasa ringan kalau dijalani berdua," ujar Dinal.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya