5 Artis Asal Tegal, Ada Kekasih Lyodra Ginting

Asthesia Dhea Cantika, Jurnalis
Sabtu 13 Mei 2023 08:30 WIB
Artis asal Tegal. (Foto: Riza Syah dan Lyodra Ginting/Instagram/@rizasyah_14)
Share :

4.Demian Aditya

Artis asal Tegal. (Foto: Demian Aditya/Instagram/@_demiaaditya_)

Berbeda dengan lainnya, artis asal Tegal satu ini fokus dalam bidang sulap. Sebelum terkenal sebagai magician, Demian Aditya sempat mengikuti ajang Abang-None Jakarta pada 2002. Kala itu, dia memenangkan dua kategori sekaligus, Abang Persahabatan dan Abang Favorit.

5.Master Limbad

Selain Demian Aditya, Tegal juga masih memiliki magician lainnya. Dia adalah Salim Babad atau yang dikenal dengan nama Master Limbad. Popularitasnya melambung sejak dinobatkan sebagai Master Magician dalam acara The Master.

Artis asal Tegal. (Foto: Master Limbad/Okezone)

Berbeda dengan pesulap lainnya, Limbad memilih konsisten dengan aliran fakir magic dengan persona misterius yang kerap membuat banyak orang penasaran pada aksi sulapnya.*

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya