Bulan Depan, Film Baru Johnny Depp Bakal Buka Festival Film Cannes

Siska Maria Eviline, Jurnalis
Kamis 06 April 2023 13:19 WIB
Film Johnny Depp akan tayang di Festival Film Cannes. (Foto: Reuters)
Share :

Kabarnya, Al Pacino akan membintangi film tersebut. Namun karena Modigliani diceritakan meninggal dunia di usia 35 tahun, aktor The Godfather itu akan dibuat lebih muda menggunakan teknologi CGI.

 

Film baru Johnny Depp tersebut diadaptasi dari pertunjukan Modigliani karya Dennis McIntyre, pada 1979. Bersetting tahun 1916, film itu akan menggambarkan lebih dekat krisis kehidupan seorang seniman.*

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya