Meski beberapa penggemar yakin Styles meludah, namun kemungkinan itu dibantah perwakilan Chris Pine. “Rumor itu cerita yang terlalu mengada-ada dan berujung pada spekulasi yang bodoh,” tutur perwakilan sang aktor lewat People kala itu.
Sumber dari pihak Pine menambahkan, “Kami menegaskan, Harry Styles tidak meludahi Chris Pine. Kedua pria ini saling menghormati satu sama lain. Rumor apapun di luar sana itu tidak benar.”*
BACA JUGA: 6 Aktris Indonesia Lakoni Adegan Ranjang, Ada yang Syuting di Usia 18 Tahun
(SIS)