Haji Faisal Ajukan Syarat jika Thariq Halilintar Ingin Lamar Putrinya

Nindy Sabila, Jurnalis
Senin 19 September 2022 18:16 WIB
Fuji dan Thariq Halilintar. (Foto: Instagram/@fuji_an)
Share :

Pernyataan Haji Faisal itu sekaligus menjawab pertanyaan seputar alasan kenapa Fuji belum juga diperkenalkan pada Gen Halilintar, sekembalinya mereka dari luar negeri. Akibat hal itu, jalinan asmara mereka sempat diisukan tak direstui orangtua Thariq. 

Adik Atta Halilintar itu sebelumnya mengaku, sudah sempat bertanya kepada orangtuanya terkait rencana bertemu keluarga Fuji. “Tapi sampai sekarang mereka kayaknya belum ada waktu,” tutur YouTuber 23 tahun tersebut saat tampil di program FYP, pada awal September silam.*

BACA JUGA: 6 Artis Korea yang Jatuh ke Pelukan Noona, Nomor 5 Beda Usia 9 Tahun

BACA JUGA: 6 Artis Cantik Indonesia yang Belum Menikah di Usia 30-an, Nomor 5 Sempat Trauma 

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya