4 Artis RI Dengan Tarif Endorse Termahal, Ada yang Miliaran!

Rina Anggraeni, Jurnalis
Rabu 10 Agustus 2022 14:02 WIB
Ilustrasi Raditya Dika(Foto: Instagram)
Share :

Lantas siapakah artis Indonesia dengan bayaran endorse termahal di Tanah Air? Berikut daftarnya:

1. Raffi Ahmad dan Nagita Slavina


Selain mempromosikan produk dari usahanya sendiri, pasangan selebritis Raffi Ahmad dan Nagita Slavina kerap mendapat tawaran endorse dari produk lain. Instagram yang dipegang oleh pasangan ini mematok harga Rp22 juta untuk sekali unggahan di akun Instagram mereka.

Harga tersebut nampaknya sepadan dengan jumlah pengikut pasangan fenomenal ini. Selain itu, dalam setiap postingannya, Instagram Raffi dan Nagita hampir selalu mendapat puluhan ribu likes dari para pengikutnya.

2. Syahrini


Penyanyi yang terkenal akan jargon-jargon uniknya, Syahrini menempati posisi pertama bayaran endorse termahal. Untuk satu kali mengunggah produk, Syahrini memasang tarif Rp100 juta. Dengan bayaran yang besar itu, postingan endorse sendiri bertahan untuk satu hari.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya