Zaskia Gotik Ungkap Kondisi Calon Anak Kedua, di Tengah Masalah yang Menimpa Suaminya

Vania Ika Aldida, Jurnalis
Kamis 21 Juli 2022 10:40 WIB
Zaskia Gotik dan Suami (Foto: Instagram)
Share :

Sayangnya, Gotik dan suami tak bisa melihat secara jelas wajah sang calon anak. Sebab, bayi ia panggil dengan sebutan Utun itu, tengah tertidur dan tak mau diganggu.

"Control Dede Utun, alhamdulillah sehat sehat terus nak, cuma kali ini Dede Utun-nya lagi bobo enggak mau diganggu. Bunda-nya enggak dikasih lihat mukanya," papar Gotik.

Sebagaimana diketahui, suami Zaskia Gotik memang diminta untuk bertanggung jawab dengan melakukan tes DNA terhadap anak laki-laki yang dilahirkan oleh Inez Gonzales. Tak hanya diminta untuk melakukan tes DNA, Inez juga menuntut sejumlah uang dan aset dengan total Rp 17,5 miliar.

(van)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya