Bulan Depan, Kang Daniel Gelar Konser Perdana di Seoul

Nindy Sabila, Jurnalis
Senin 04 Juli 2022 17:52 WIB
Kang Daniel. (Foto: 1st Look)
Share :

Kang Daniel mengatakan, “Aku berharap bisa bertemu DANITY (sebutan untuk penggemarnya) di Amerika Serikat dalam waktu dekat. Jika ada kesempatan, aku ingin berpromosi lebih sering di pasar global.”  

Sementara itu, pra-penjualan tiket konser ‘First Parade in Seoul’ akan dibuka pada 8 Juli mendatang, sementara general sale dimulai pada 15 Juli 2022.*

BACA JUGA: Yuqi (G)I-DLE Sentil Balik Warganet yang Sebut Pakaiannya Terlalu Terbuka

BACA JUGA: Original Series Vision+ Cinta di Balik Awan, Karya Baru Prilly Latuconsina 

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya