Dua Tahun Virtual, Prambanan Jazz 2022 Optimis Bisa Digelar Hybrid

Andaru Danurdana, Jurnalis
Jum'at 25 Februari 2022 11:13 WIB
Prambanan Jazz Festival 2022 (Foto: ist)
Share :

“Orang mulai rindu sama live concert, merayakan kerinduan setelah dua tahun nggak bisa offline,” tambah Bakkar Wibowo selaku Co-Founder.

Akan menggandeng musisi lintas-generasi, Anas dan Bakkar berharap pagelaran tahun ini bisa didekati banyak generasi muda. Contoh artisnya? Mulai dari yang muda seperti Kunto Aji hingga yang lawas sekelas Mus Mujiono.

Berencana membuka pintu nonton offline untuk 2500 pengunjung per-hari, Prambanan Jazz 2022 akan digelar 1-3 Juli 2022 di Candi Prambanan, Yogyakarta. Sejauh ini, belum ada harga tiket yang diumumkan.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya