Gus Miftah berharap, agar Gala Sky tidak menjadi rebutan dua keluarga. “Jangan jadi rebutan. Kalau bisa ya diurus bersama. Kalau memang kakek/neneknya tidak mampu ya serahkan pada kakak atau adik almarhum,” ujarnya menambahkan.
Terpenting, menurut sang pendakwah, kewajiban untuk mengasuh Gala Sky, termasuk pendidikannya, bisa terpenuhi dengan baik.*
Baca juga: Sosok Zakry Sulisto, Pengusaha Tajir yang Pinang Velove Vexia
(SIS)