Ciuman dengan Shandy Aulia, Dodit Mulyanto Sikat Gigi Dulu

Intan Afika Nuur Aziizah, Jurnalis
Senin 25 Oktober 2021 19:01 WIB
Dodit Mulyanto cium Shandy Aulia (Foto: Film Cinta Itu Buta)
Share :

Menanggapi hal itu, Dodit menepisnya dengan bercanda. Dia mengatakan bahwa meski tubuh Shandy nampak kecil, namun tubuh itu berisi otot-otot yang berat.

"Nggak nggak, kamu itu kelihatannya kecil tapi itu otot semua," jawab Dodit sembari bercanda.

Terlepas dari adegan tersebut, Shandy Aulia mengakui bahwa Dodit adalah orang yang sangat profesional. Dia bisa menempatkan waktu untuk bercanda dan juga serius.

"Itu kocak banget sih, tapi seru maksudnya Dodit itu pas masa syuting nggak bercanda terus. Pada saat serius, kamu juga bisa serius," kata Shandy Aulia.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya