Rizky Billar Ungkap Kebiasaan Lesti Kejora di Ranjang : Dedek Harus Naik Duluan

Ratu Syra Quirinno, Jurnalis
Kamis 23 September 2021 20:23 WIB
Lesti dan Rizky Billar. (Foto: Instagram)
Share :

Istri Raffi Ahmad itu memuji hal yang dilakukan Lesti Kejora yang ingin selalu terlihat cantik dimata suami, khususnya saat menjelang tidur malam.

"Oh gapapa berarti itu bagus," ujar Nagita.

Rizky Billar juga ikut memuji kebiasaan Lesti sebelum tidur itu. Hal tersebut pun membuatnya terpesona dengan kecantikan sang istri.

"Sunnah kan. Bagus. Itu yang dia lakuin. Makanya begitu aku naik, lihat dia, 'Ih cantik yah'. Ngapain nih anak bersolek," tutur Rizky Billar.

Seperti diketahui, Lesti Kejora dan Rizky Billar baru saja melangsungkan pernikahannya pada 19 Agustus 2021 lalu. Mereka mengadakan pernikahan itu secara mewah dan disiarkan langsung di salah satu stasiun TV.

(dwk)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya