Marlina Bantah Nikah karena Harta, Segini Maskawin dari Ayah Taqy Malik

Lintang Tribuana, Jurnalis
Rabu 15 September 2021 18:01 WIB
Mansyardin Malik, Ayah Taqy Malik (Foto: IG Taqy Malik)
Share :

"Saya tinggalin dunia saya, makanya pas dikasih mahar segitu saya terima karena saya ingin punya rumah tangga dengan sosok beliau yang bisa membimbing saya," kata Marlina.

Malangnya, uang Rp900 ribu itu pun tak digunakannya sama sekali. Marlina mengklaim, ayah Taqy memakai uang yang seharusnya menjadi haknya itu untuk membayar biaya makan-makan setelah acara pernikahan sederhananya digelar.

"Saya nikah di apartemen. Selesai nikah, keluarga besar saya dan keluarga yang jadi saksi nikah kita makan. Dan dia pakai uang itu untuk bayar makan. Kan dia tahu agama, mahar itu haknya istri kan," kata Marlina.

Sebelumnya, Marlina mengaku mengalami perilaku seksual tak wajar dari Mansyardin dengan melakukan seks anal sebanyak 6 kali saat menstruasi. Berdasarkan hasil visum, dia dilaporkan mengalami kerusakan di bagian organ vital belakang hingga stadium 4.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya