Alvin Faiz Disebut Tega Ambil Mobil Anak dari Larissa Chou, Sang Adik Bilang Begini

Vania Ika Aldida, Jurnalis
Senin 06 September 2021 08:59 WIB
Alvin Faiz (Foto: Instagram/ Alvin Faiz)
Share :

Selayaknya meminjam, Alvin sebagai pemilik diketahui sempat datang ke Bandung untuk mengambil mobil tersebut dari tangan Larissa. Hal itu bahkan diungkapkan pula oleh Ameer.

"Nah kemarin saat kita ke Bandung, bang Alvin sekaligus pakai mobilnya," lanjutnya.

Ucapan Ameer membuat netizen semakin geram. Mereka bahkan menuding bahwa pria yang kini sudah kembali menikah dengan Henny Rahman itu memiliki sifat pelit.

"Ya tau milik Alvin, tapi sudah cerai dipakai mantan buat keperluan anak apa salahnya. Lagian cerai pasti juga dapat harta gono-gini. Ini mobil diambil, lah Larissa dikasih apa, dikasih anak doang aneh banget, pelit bin kikir," tulis netizen.

"Enggak apa-apa nak, nanti juga Tuhan ganti lebih baik. Bapak yang pelit ke anak enggak bakalan lancar rejekinya. Auto seret rejekinya, sepintar apapun mainin ayat suci Alquran, udah hukum alam," kata yang lain.

(nit)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya