Atta Halilintar Minta Maaf di Hari Ulang Tahun Aurel, Kenapa?

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Sabtu 10 Juli 2021 12:53 WIB
Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar (Foto: Instagram Aurel)
Share :

Atta Halilintar Dapat Ucapan Selamat dari Dokter Kandungan, Aurel Hermansyah Hamil?

Namun dalam lanjutan tulisannya, Atta Halilintar juga menyampaikan permintaan maaf ke Aurel. Kenapa?

"Maaf, enggak ada acara apa-apa," kata dia.

Atta ternyata merasa tak enak hati karena tidak bisa menggelar perayaan ulang tahun Aurel. Mengingat saat ini, pemerintah sedang menerapkan kebijakan PPKM Darurat.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya