YouTuber berdarah Minang Kabau itu meyakini bahwa kesedihan yang mereka kecap saat ini akan menjadi pertanda baik di masa depan. Apalagi, kondisi dia dan sang istri sangat memungkinkan untuk kembali memiliki anak.
“Kita berdua sehat dan subur. Insya Allah, beberapa bulan ke depan kita bisa punya anak lagi ya, sayang,” ungkap Atta Halilintar menghibur Aurel Hermansyah.*
Baca juga: Tolak Kolaborasi dengan Sule, Ade Londok: Berani Bayar Berapa?
(SIS)