Adik Ungkap Gula Darah Sapri Pantun Picu Komplikasi hingga Meninggal

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Selasa 11 Mei 2021 14:16 WIB
Sapri (Foto: Instagram)
Share :

JAKARTA - Penyakit gula darah bukan satu-satunya penyebab kematian Sapri Pantun.

"Dokter bilang penyakit ini ibaratnya kayak rayap," ujar adik sekaligus manajer Sapri, Dolly di rumah duka di kawasan Cipulir, Jakarta, 10 Mei 2021.

Sebelum dinyatakan kritis, sang komedian ternyata juga mengalami masalah di beberapa organ dalam.

 

Baca Juga:

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya