Yuyun Sukawati Sebut Fajar Umbara Tak Menyesal Meski Sudah Dipenjara

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Jum'at 16 April 2021 14:36 WIB
Yuyun Sukawati (Foto: Adam Erlangga/MNC Portal Indonesia)
Share :

TANGERANG - Fajar Umbara disebut-sebut tetap tidak menunjukkan penyesalan usai ditahan di Polres Tangerang Selatan.

"Kayaknya sih enggak ada kalau menurut aku," ujar Yuyun baru-baru ini.

Di mata Yuyun Sukawati, wajar bila Fajar Umbara bersikap seperti itu.

"Ya seperti yang sudah-sudah, kalau habis mukulin aku juga kan kayak enggak ada rasa bersalah. Kayak enggak ada apa-apa, malah sok asik," jelas bintang sinetron Jin dan Jun.

Baca Juga:

Penjarakan Suami, Yuyun Sukawati Ungkap Rasa Sesal

Usai Penjarakan Suami, Yuyun Sukawati Minta Maaf ke Mendiang Ibu

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya