JAKARTA - Basket menjadi olahraga favorit Mario Lawalata. Mario Lawalata mengaku sulit untuk meninggalkan dunia basket.
Meski tak muda lagi, Mario yang pernah bermain di liga basket Kobatama tetap bermain basket. Tak cuma itu, sebagai bentuk kecintaannya dalam dunia basket, ia menjadi motivator.
Ia memberikan motivasi dan berbagi pengalaman dengan generasi muda pebasket tanah air yang tergabung dalam klub bola basket Indonesia Muda Jakarta. Ia mengungkapkan alasan mau menjadi motivator dalam klub tersebut.
Baca Juga:
Mario Lawalata Santai Dicap Playboy
Raffi Ahmad Bongkar Ayu Dewi Pernah Dekat dengan Mario Lawalata