Akhirnya Sembuh dari COVID-19, Aurel Hermansyah: Terima Kasih untuk yang Mendoakan

Siska Permata Sari, Jurnalis
Jum'at 05 Maret 2021 04:31 WIB
Aurel Hermansyah (Foto: Instagram/@aurelie.hermansyah)
Share :

JAKARTA - Aurel Hermansyah berhasil mengalahkan virus corona yang menyerangnya sejak pertengahan Februari lalu. Calon istri Atta Halilintar itu pun berterima kasih kepada semua pihak yang selalu mendukungnya.

Baca Juga:

Pernikahan Terancam Diundur, Aurel Hermansyah Mohon Doa

Aurel Negatif Covid-19, Atta Halilintar: Akhirnya Sembuh Juga Nur, Ada yang Bantuin Persiapan

“Terima kasih buat semua temen-temen, emak-emak, sahabat dan pastinya keluarga aku. Aku mau bilang makasih buat kalian yang sudah mendoakan aku dan keluarga. Jujur aku terharu sekali,” tulis Aurel di unggahan Instagramnya, Kamis (4/3/2021).

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya