Pernah Ingin Menikah Muda, Harris Vrisa: Sekarang Fokus ke Karier Dulu

Pernita Hestin Untari, Jurnalis
Rabu 03 Februari 2021 06:00 WIB
Harris Vriza (Foto: Instagram/@harrisvriza)
Share :

JAKARTA - Harris Vriza termasuk deretan artis yang punya keinginana menikah muda. Sang aktor sempat punya mimpi membangun rumah tangga di usia 23 tahun.

Kini, menginjak usia 27 tahun, Harris masih berstatus single. Fokus hidupnya pun sekarang sudah bukan lagi di pernikahan, melainkan karier.

"Untuk sekarang fokus ke karier dulu, karena kan kalau menikah nanti aku harus menafkahi keluarga. Jadi harus siap secara materi dan lain-lain," papar Harris, seperti dikutip dari Starpro Indonesia.

Baca Juga:

Harris Vriza Bantah Jadi Orang Ketiga dalam Hubungan Ria Ricis

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya