Kabar seputar pernikahan Hyun Bin dan Son Ye Jin memang sangat dinantikan penggemar keduanya setelah mereka mengonfirmasi kabar pacaran yang dirilis Dispatch, pada 1 Januari 2021.
Kala itu, media paparazzi Korea Selatan itu mengungkapkan bahwa Hyun Bin dan Son Ye Jin mulai berpacaran setelah merampungkan syuting drama Crash Landing on You.*
Baca juga: Hyun Bin Raih Daesang di Ajang APAN Star Awards 2020
(SIS)