Kondisi Asha Shara Pasca Resmi Cerai

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Kamis 28 Januari 2021 16:37 WIB
Asha Shara (Foto: Instagram/@ashasyara)
Share :

JAKARTA - Kuasa hukum Asha Shara, Kasman Sangaji mengungkap kondisi kliennya pasca resmi cerai.

“Kalau bicara sedih, pasti, enggak bisa dipungkiri,” ujar Kasman, Kamis (28/1/2021).

Namun di sisi lain, Asha Shara juga ingin bangkit dari keterpurukan.

“Tapi hari ini, kesedihan itu tidak membuat beliau terpuruk. Itu membuat mbak Asha harus bisa menghadapi segala persoalan sendiri gitu, harus tetap kuat. Jadi kalau saat ini sih tetap bangkit, dalam istilah beliau tetap fokus pada karier dan pekerjaannya gitu,” jelas dia.

Baca Juga:

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya