Arsy Takut Tak Disayangi Aurel Setelah Menikah dengan Atta Halilintar

Siska Permata Sari, Jurnalis
Minggu 24 Januari 2021 10:24 WIB
Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar (Foto: Instagram Atta Halilintar)
Share :

JAKARTA - Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar sedang merencanakan pernikahan. Keduanya berharap bisa menikah tahun ini.

Jelang pernikahan, Aurel mendapatkan pertanyaan menohok dari sang adik, Arsy Hermansyah. Pertanyaan Arsy itu rupanya terkait dengan Aurel yang sebentar lagi akan membina keluarga baru dengan kekasihnya. Hal tersebut diketahui dari unggahan foto Aurel di Instagram, baru-baru ini.

Putri sulung Krisdayanti dan Anang tersebut mengunggah fotonya dengan Arsy dan menuliskan pertanyaan sang adik di keterangan fotonya.

Baca Juga:

Intip Pesona Alam Sumba, Destinasi Liburan Atta Halilintar & Aurel Hermansyah

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya