Kabar Duka, Ibu Ririn Ekawati Meninggal Dunia

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Rabu 02 Desember 2020 14:05 WIB
Ririn Ekawati (Foto: Instagram)
Share :

“Saya lagi urus urus dulu ini,” kata sang aktor.

Oleh karenanya, belum diketahui secara pasti lokasi jenazah ibu Ririn Ekawati disemayamkan. Sebab dalam pesan yang beredar, tidak dicantumkan secara detil penyebab kematian ibu Ririn.

Belum ada keterangan resmi juga dari Ririn Ekawati maupun perwakilan keluarga mengenai kepulangan ibu mereka.

(edh)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya