Terkait hal tak biasa yang ditunjukkan istrinya itu, komedian asal Cimahi, Jawa Barat tersebut kemudian menambahkan, “Yang lain kan menunya ayam. Dia beda sendiri menunya. Makanannya nasi jinggo guys. Aneh enggak menurut kalian?”
“Semoga ini pertanda baik ya. Dari kemarin tiba-tiba makan sendiri. Dia beli ceker terus enggak nawarin aku, terus mukanya bete. Berarti ada apa-apa. Tanda-tanda ini,” ujar Sule menambahkan.*
Baca juga: Tak Mau Dijadikan Gimmick, Alasan Shezy Idris Tolak Lamaran Vicky Prasetyo
(SIS)