Syahrini Jadi Saksi Kasus Penyebaran Video Porno

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Rabu 04 November 2020 16:19 WIB
Syahrini (Foto: Adiyoga/Okezone)
Share :

JAKARTA - Syahrini menghadiri sidang di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Rabu (4/11/2020). Dia datang bersama adik sekaligus manajernya, Aisyahrani.

Terkait kedatangan Syahrini, Aisyahrani menerangkan bahwa sang penyanyi datang sebagai saksi kasus pencemaran nama baik yang mengandung unsur pornografi.

“Ini sidang ke-2, tapi Syahrini pertama datang,” ujarnya.

Sayang, Syahrini belum mau memberikan keterangan seputar kedatangannya hari ini. “Nanti dulu ya,” kata istri Reino Barack itu.

Baca Juga:

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya