JAKARTA - Dewi Perssik bahagia karena sang suami, Angga Wijaya akhirnya memberikan nafkah. Hal ini dibagikan lewat vlog YouTube-nya.
Angga baru saja menerima penghasilan dari saluran YouTube-nya sebesar Rp3,5 juta. Uang itu dipersembahkan untuk sang istri sebagai nafkah pertama darinya.
"Aku berterima kasih banget dan akhirnya bulan ini aku sudah mendapatkan gaji pertama buat neng," kata Angga seperti dikutip dari YouTube Dewi Perssik, Jumat (25/9/2020).
Baca juga: Aldi Taher Bikin Dewi Perssik Marah, Sarankan Angga Poligami