JAKARTA - Benyamin Biang Kerok 2 akhirnya dirilis di masa pandemi virus corona. Film yang dibintangi Reza Rahadian itu kini hadir di platform streaming Disney + Hotstar.
Benyamin Biang Kerok 2 masih disutradarai oleh Hanung Bramantyo. Selain Reza yang berperan sebagai Pengki, hadir pula Delia Husein, Rano Karno, Meriam Belina, Lydia Kandou, Qomar, Adjis Doa Ibu, Aci Resti, dan Hamka Siregar. Benyamin Biang Kerok 2 ditulis oleh tiga penulis yakni Bagus Bramanti, Senoaji Julius, dan Hilman Mutasi.
Baca Juga:
Profil Benyamin Sueb, Seniman Legendaris Betawi yang Hiasi Google Doodle Hari Ini
Peristiwa 5 September: Meninggalnya Benyamin Sueb