Citra Kirana Masuk Nominasi 100 Wanita Tercantik di Dunia

Pradita Ananda, Jurnalis
Rabu 10 Juni 2020 11:46 WIB
Citra Kirana.
Share :

Selain bersanding dengan Raisa dan Cinta Laura sebagai nominator, Citra Kirana juga bersanding dengan pesinetron cantik lainnya, Natasha Wilona.

Baca juga: Tantangan Rezky Aditya Penuhi Permintaan "Ngidam" Citra Kirana

Para selebriti cantik Indonesia memang sudah cukup familiar masuk ke dalam daftar nominasi The 100 Most Beautiful Faces versi TC Candler.

Pada daftar nominasi The 100 Most Beautiful Faces tahun 2019 lalu, dari Indonesia ada aktris Syifa Hadju, Chelsea Islan, dan pedangdut Ayu Ting Ting.

(qlh)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya