Lagu Duet IU dan Suga BTS, Eight Dapat Certified All Kill

Lintang Tribuana, Jurnalis
Jum'at 08 Mei 2020 09:40 WIB
IU dalam MV Eight (Foto: YouTube)
Share :

Mengutip Soompi, Eight dinyatakan Certified All Kill per hari Jumat (8/5/2020) pukul 7.30 KST. Artinya, kurang dari 2 hari sejak dirilis, Eight membukukan catatan emas tersebut. Eight dirilis pada 6 Mei sore.

Terbuka peluang untuk Eight membukukan Perfect All Kill. Untuk mendapatkan hal tersebut, Eight harus merajai chart mingguan iChart bersamaan dengan 8 chart yang disyaratkan untuk Cerftified All Kill.

(LID)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya