Kylie Jenner Ketakutan, Tetangganya Positif Covid-19

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Jum'at 01 Mei 2020 21:01 WIB
Kylie Jenner (Foto: Instagram)
Share :

 

Kylie Jenner sendiri diberitakan The Sun tengah melakukan karantina mandiri di kediamannya bersama dengan Travis Scott dan juga Stormi.

Kylie selama ini mendapatkan julukan yang negatif, yaitu covidiot.

Julukan tersebut diberikan bukan tanpa alasan, Kylie Jenner disebut kerap melanggar aturan lockdown dan ia seolah tak peduli dengan hal tersebut dan berpergian seolah tak ada apa-apa.

(edh)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya