Vanessa Angel dan Suami Dijemput Polisi, Ada Apa?

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Rabu 08 April 2020 13:23 WIB
Vanessa Angel (Foto: Instagram Vanessa Angel)
Share :

JAKARTA - Vanessa Angel dijemput satuan narkoba Polres Metro Jakarta Barat di kediamannya. Informasi tersebut didapat dari keterangan resmi Humas Polres Metro Jakarta Barat yang beredar di kalangan awak media.

“VA hari ini dijemput oleh satuan narkoba Polres Metro Jakarta Barat,” bunyi pernyataan polisi, Rabu (8/4/2020).

Tidak sendiri, polisi mengatakan bahwa Vanessa Angel dijemput bersama suami dan manajernya.

Baca Juga:

Unggah Foto USG, Vanessa Angel Banjir Nasihat Netizen

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya