Proses Mediasi Jefri Nichol dan Falcon Pictures Terganjal Pandemi Corona

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Senin 06 April 2020 13:40 WIB
Jefri Nichol (Foto: Instagram)
Share :

JAKARTA - Jefri Nichol bersikeras menyelesaikan masalah hukum antara dirinya dengan rumah produksi Falcon Pictures bisa diselesaikan secara kekeluargaan. Kuasa hukum Jefri, Aris Marassabessy mengatakan kliennya sangat berharap bisa menempuh jalur mediasi dengan Falcon Pictures.

“Kami masih ingin mediasi ya,” ujar Aris lewat sambungan telepon, Senin (6/4/2020).

Sayang menurut penuturan Aris, keinginan Jefri Nichol untuk mencari alternatif damai dengan Falcon Pictures terbentur pandemi virus corona (Covid-19). Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang ditetapkan pemerintah membuat Jefri belum bisa bertemu dengan perwakilan Falcon Pictures.

Baca Juga: Digugat Rp4 M, Ini Komentar Pihak Jefri Nichol

 

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya