Nella Kharisma Curhat Imbas Virus Corona pada Pekerjaannya

Vania Ika Aldida, Jurnalis
Kamis 26 Maret 2020 08:19 WIB
Nella Kharisma (Foto: Instagram)
Share :

"Semoga kita semua selalu dalam lindungan Tuhan YME dan virus ini segera reda dari bumi nusantara yang kita cintai. Salam hangat untuk kalian semua, mari menjadi bagian dari masyarakat yang saling gotong royong untuk tetap di rumah, dan membentengi diri dengan pola hidup sehat," paparnya.

 

"Terima kasih dan salam hormat saya untuk para tenaga medis dimanapun anda berada, yang sudah berupaya dan bekerja keras untuk tenaga, pikiran serta waktu yang dihabiskan guna menolong dan memberikan pelayanan untuk kesehatan masyarakat. Salam semangat dan selamat rehat sejenak," tandasnya.

(edh)

(kem)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya