Jelang Pernikahan, Sahrul Gunawan Survei Lokasi Bulan Madu

Vania Ika Aldida, Jurnalis
Senin 24 Februari 2020 15:29 WIB
Sahrul Gunawan (Foto: Okezone)
Share :

Unggahan Sahrul Gunawan rupanya menjadi perhatian dari beberapa sahabatnya di kalangan artis. Terutama saat melihat dua gelas yang terletak di pinggir kolam renang, dan mengisyaratkan bahwa di dalam villa tersebut, Sahrul tak hanya seorang diri.

"Tapi kok gelasnya dua, hmmm," tulis Zaskia Mecca.

"Orangnya satu, gelasnya ada dua. Pertanyaan besar saya kenapa ada jendela di kolom renang, awas nanti ada ngintip jon," tulis Ibnu Jamil.

Baca Juga:

Atta Halilintar Pamer Badan kekar, Netizen Fokus ke Bercak Merah di Punggung

Kasus Covid-19 di Singapura, Emilia Contessa Minta Denada Terbang ke Amerika


Melihat komentar Zaskia Mecca dan Ibnu Jamil, calon istri Sahrul Gunawan, bahkan turut mempertanyakan hal tersebut. Lucunya, Sahrul Gunawan langsung berusaha menenangkan sang calon istri yang diketahui merupakan gadis asal Aceh.

"iya ya kok gelasnya ada dua," tanya Una Maulina. "Buat lucu-lucuan sayang," jawab Sahrul.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya