Dalam postingan tersebut, Faisal Harris mengungkapkan, menyelesaikan utang sebesar Rp30 miliar miliknya. “Dengar baik-baik ya supaya pandai! Sejak dulu, saya yang menyelesaikan semua karena alhamdulillah saya pemiliknya,” ujarnya.
Ayah Shafa Harris itu membantah kalau ada pihak lain yang melunasi utangnya. “Siapa yang mengaku bayar, temui saya. Jadi, jangan drama mulu,” tulis Faisal Harris dalam unggahannya itu.*
Baca juga: Unggahan Pilu Istri, 3 Hari Setelah Kepergian Kobe Bryant
(SIS)