Boy William Singgung soal Honor Sinetron, Stefan William Salah Tingkah

Rena Pangesti, Jurnalis
Selasa 28 Januari 2020 21:38 WIB
Stefan William. (Foto: Instagram/@stefannwilliam)
Share :

Namun, Stefan William enggan menyebutkan rencananya di masa depan. Melihat perjalanan kariernya, ayah empat anak itu justru memulai karier di dunia film dengan berlakon dalam Best Friend (2008).

 

Boy William mengakui bahwa puncak kesuksesan Stefan William terjadi saat dia membintangi sinetron Anak Jalanan. “Itu yang, g*la sih. Sepertinya, Tuhan bilang ini saatnya elu yang harus memanfaatkan banget (momen ini),” jelasnya.*

Baca juga: Yubin dan Hyerim Eks Wonder Girls Resmi Tinggalkan JYP Entertainment

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya