Senangnya Ananda George Dikenal sebagai Prabu Siliwangi

Lintang Tribuana, Jurnalis
Senin 30 Desember 2019 03:03 WIB
Ananda George (Foto: Lintang/Okezone)
Share :

Ananda sendiri mengaku bahwa perannya sebagai ayah Raden Kian Santang itu sangat sulit karena tokohnya tak bisa diimajinasikan. Maka ia harus mengeksplor sosok Prabu Siliwangi di masa lalu berdasarkan kisah yang diketahuinya.

Baca Juga: Barbie Kumalasari Gelar Konser 2020, Komentar Mbah Mijan Bikin Ngakak

 

"Di masanya itu, dia adalah seorang raja yg bijak, tidak suka kedzoliman, arif bijaksana dan mementingkan rakyat. Nah itu syaa satukan. Saya eksplor menjadi yang saya perankan," tutupnya.

(edh)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya