Jenita Janet Kecewa Suami Absen di Sidang Cerai Perdana

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Selasa 17 Desember 2019 16:45 WIB
Jenita Janet (Foto: Instagram Jenita Janet)
Share :

“Aku cukup empati dengar kabar dia sakit, cuma aku saja ini lagi enggak enak badan sangat usahain untuk bisa hadir dalam persidangan. Hari ini kan mediasi, siapa tahu dia mau ungkapin unek-uneknya. Ini kan sekarang dikasih medianya, kenapa enggak datang?,” kata dia.

Seiring ketidakhadirannya dalam sidang, Jenita Janet pun menganggap Alief Hedy Nurmaulid tidak menghargai proses perceraian mereka.

Baca Juga:

Beda Usia 35 Tahun, Madonna Pacari Penari Latarnya

Sebelum Tahu Hamil, Chacha Frederica Masih Rutin Berkuda


“Hargailah apa yang sudah menjadi proses ini. Tandanya dia enggak bisa mempersiapkan diri, menghargai sidang kali ini,” tegasnya.

Absennya Alief Hedy Nurmaulid membuat sidang cerai Jenita Janet ditunda hingga 7 Januari 2020. Kedepan, Janet berharap sang suami bisa menghargai proses cerai mereka dengan hadir di sidang.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya