Menyongsong tahun 2020, segelintir harapan sudah diutarakan oleh pemeran Naga Bonar tersebut. Ia ingin menjadi sosok yang lebih baik pada tahun 2020 nanti.
Baca juga: Tak Tahu soal Harley Ilegal, Billy Syahputra Sebut Iis Dahlia Tengah Berada di London
"2019 ini kan perjalanan saya lumayan naik turun, banyak kejutan-kejutan, jadi mudah-mudahan tahun 2020 pengen lebih baik lagi dalam semua hal, karier, ayah yang lebih baik lagi, banyak yang pengen diubah," pungkasnya.
(sus)