"Jadi saya bersyukur adanya Betrand itu saya enggak kepikiran hal-hal yang lain. Kerikil kecil pasti ada sih, tapi buat saya energi otak saya berikan ke anak yang lebih penting," pungkas sang presenter.
Seperti diketahui, Ruben Onsu belakangan akrab dengan kabar teror mistis yang menimpanya dan keluarga. Hal itu bahkan sempat membuat Ruben frustasi hingga meminta bantuan psikolog untuk menenangkan pikiran.
Baca juga: Tewaskan ART, Lucky Hakim: Anjing Bima Aryo Aktif dan Protektif
(sus)